Purwokerto, 14 Oktober 2018. Bertempat di Wana Pramuka, Desa Sokawera, Kecamatan Cilongok, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Program Studi Teknologi Pangan Universitas Nahdlatul Ulama Purwokerto (UNU Purwokerto) melakukan kegiatan penguatan spirit internal network melalui kegiatan Food-Tech Makrab 2018. Kegiatan yang dilaksanakan selama dua hari (13-14 Oktober 2018) ini di-organize oleh HIMITEPA, Himpunan Mahasiswa Teknologi Pangan UNU...
Kategori: Berita
NURUL, MAHASISWI TEKNOLOGI PANGAN UNU PURWOKERTO: “MAHASISWA HARUS BERSIAP DIRI MENGHADAPI ERA INDUSTRI 4.0”
Nurul Mutmainah, mahasiswi semester 3 Program Studi Teknologi Pangan UNU Purwokerto berpendapat bahwa sebagai mahasiswa teknologi pangan harus mempersiapkan diri untuk menghadapi era industri 4.0. Persiapan yang harus dilakukan adalah mempersiapkan softskill, knowledge, attitude, package, dan network dengan memanfaatkan kemajuan teknologi informasi. Hal ini disampaikannya usai mengikuti Kuliah Umum bertajuk “Peran Mutu dalam Menyongsong Era...
MAHASISWA TEKNOLOGI PANGAN UNU PURWOKERTO MENGIKUTI KULIAH UMUM “PERAN MUTU DALAM MENYONGSONG ERA INDUSTRI 4.0 PADA SEKTOR PANGAN”
Bertempat di Auditorium Fakultas Pertanian Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed), 11 Oktober 2018, Mahasiswa Program Studi Teknologi Pangan, Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Nahdlatul Ulama Purwokerto (UNU Purwokerto) mengikuti Kuliah Umum dengan tema “Peran Mutu dalam Menyongsong Era Industri 4.0 pada Bidang Pangan”. Hadir sebagai pembicara adalah Mimin Widiarti, Head of Factory QA PT Nestle Indonesia....
MENJALIN KEAKRABAN MAHASISWA BARU TAHUN 2018 PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI
Purwokerto, 8 Oktober 2018, tahun Ajaran 2018/2019 telah dimulai untuk mahasiswa baru Program Studi Agroteknologi Universitas Nahdlatul Ulama Purwokerto. Sebagai bentuk perkenalan untuk lebih menjalin silaturahmi dan keakraban antara dosen, mahasiswa angkatan 2017 dengan mahasiswa baru angkatan 2018 maka diadakan kegiatan Keakraban Mahasiswa yang dilaksanakan pada Sabtu Tanggal 6 Oktober 2018 bertempat di Bukit Watu...
PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PANGAN INSERT-KAN RUH AL-QURAN MELALUI FOODTECH MENGAJI
Purwokerto, 7 Oktober 2018. Bertempat di Mushola UNU Purwokerto, Program Studi Teknologi Pangan sukses mengadakan kegiatan FoodTech Mengaji #Series1. Kegiatan difokuskan pada khataman A-Quran. Kegiatan dimulai pada kamis malam (4 Oktober 2018) kemudian dilanjutkan oleh Dosen dan Mahasiswa Teknologi Pangan pada Juz 1-29. Puncak acara FoodTech Mengaji dilakukan dengan membaca bersama Juz 30 oleh seluruh...
PENGABDIAN MASYARAKAT PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI DI DESA SIKAPAT KECAMATAN SUMBANG KABUPATEN BANYUMAS
Purwokerto, Kamis, 4 Oktober 2018 Tri Dharma dosen perguruan tinggi, selain pengajaran, penelitian, juga salah satunya yaitu kegiatan pengabdian kepada masyarakat. Pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan dosen di Program Studi Agroteknologi dilakukan di Desa Sikapat Kecamatan Sumbang Kabupaten Banyumas. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat di Desa Sikapat yang pertama dilakukan pada Selasa tanggal 7 Agustus 2018,...
YANBU’A HIPNOTIS MAHASISWA HUKUM SYARIAH UNU PURWOKERTO
YANBU’A HIPNOTIS MAHASISWA HUKUM SYARIAH UNU PURWOKERTO Yanbu’a adalah thariqoh atau metode ataupun cara membaca, menulis, dan menghafal al-Qur’an. Yanbu’a berasal dari Kudus di bawah naungan pondok Tahfidh Yanbu’ul Qur’an yang di pimpin oleh beliau KH. Ulin Nuha Arwani. Tujuan adanya yanbu’a diantaranya ikut andil dalam mencerdaskan anak bangsa supaya bisa membaca al-Qur’an dengan...
JAMUR TRICHODERMA SP. MIKROBA MULTI GUNA
JAMUR TRICHODERMA SP. MIKROBA MULTI GUNA Trichoderma sp. adalah jamur yang paling umum dijumpai dalam tanah khususnya tanah dengan kandungan bahan organic yang tinggi. Jamur mempunyai ciri morfologi koloni berwarna hijau muda sampai hijau tua, hifa bersekat, berukuran (1,5-12 µm), dan percabangan hifa membentuk sudut siku pada cabang utama. Konidium berbentuk bulat, agak bulat sampai...
MENGEJUTKAN, TERNYATA INI YANG DILAKUKAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA PURWOKERTO DI LAHAN UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN
MENGEJUTKAN, TERNYATA INI YANG DILAKUKAN MAHASISWA PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA PURWOKERTO DI LAHAN UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN Purwokerto, Senin, 23 Agustus 2018 Keberhasilan budidaya pertanian sangat ditentukan oleh kondisi iklim setempat, seperti penyinaran, curah hujan, suhu dan kelembaban udara yang secara umum dikenal dengan agroklimatologi. Pengetahuan tentang iklim sangat diperlukan sebagai dasar pengelolaan sistem...
PENGUATAN KEMAMPUAN BAHASA INGGRIS MAHASISWA UNTUK KOMUNIKASI INTERKULTURAL
PENGUATAN KEMAMPUAN BAHASA INGGRIS MAHASISWA UNTUK KOMUNIKASI INTERKULTURAL (Belajar dari KKN Internasional Unsoed dan Ibaraki University) Presentasi “Final Report” KKN Internasional Mahasiswa Unsoed dan Ibaraki University, 27 Agustus 2018 Nuansa keakraban antara mahasiswa Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) dengan Ibaraki University, Jepang cukup membuat pengunjung auditorium Fakultas Pertanian Unsoed tampak bersemangat. Pasalnya, pada hari...